9 November 2010

Ranting Paling Bagus

      Ada yg mencari cinta, terus sama gurunya disuruh mengambil ranting dikebun yang luas tapi jangan pernah mundur lagi. Lalu dia datang ke gurunya tanpa membawa apa-apa. Ketika ditanya sama gurunya "kok ga bawa apa-apa". Ia lalu menjawab "aku lihat ada ranting yang bagus tapi aku merasa ada ranting yang lebih bagus lagi didepan" sehingga dia tidak terasa sudah sampai dan merasa yang paling bagus yang sudah dilewatinya sehingga dia tidak membawa apa-apa. Itulah cinta katanya.. sudah banyak pilihan tapi merasa yang akan datang lebih baik, ternyata masih baik yang sudah dilewatinya, sehingga dia tidak jadi mengambilnya..



      Kesimpulannya: Dalam memilih pasangan hidup terkadang kita mengharapkan dan menginginkan yang terbaik dari yang paling baik, sehingga adakalanya ada yang suka pada kita tapi kita mengacuhkannya karena menilai dia tidak pantas untuk kita, padahal boleh jadi dia yang terbaik buat kita. Kita tidak menyadari apa yang menjadi pilihan kita belum tentu jadi yang terbaik seperti harapan kita semula..

      Hanya Allah yang tahu apa yang terbaik buat kita...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar